Selasa, 20 Agustus 2019

Tari Glipang

   Tari Glipang adalah tarian yang berasal dari Probolinggo, Jawa Timur yang menggambarkan kehidupan masyarakat sehari – hari. Tarian ini merupakan tarian perpaduan budaya Islam dan budaya Jawa yang di kemas menjadi sebuah tarian. Tarian ini merupakan salah satu tarian yang terkenal di Jawa Timur dan menjadi kebanggaan masyarakat Probolinggo. Tari Glipang ini dilakukan secara berkelompok antara laki laki atau perempuan. Gerakan dalam tarian ini selain kaya akan makna juga terdapat unsur – unsur Silat didalamnya, sehingga terdapat kesan lugas namun menghibur. 

Contoh gambar Tari Glipang 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tari Saman

    Tari Saman adalah tarian yang berasal dari Suku Gayo. Tarian Saman biasanya di tampilkan untuk memperingati hari-hari penting adat masya...